Selasa, 28 Agustus 2012

[Resensi] Autumn in Paris - Ilana Tan (Season Series #2)

Title : Autumn in Paris
Author : Ilana Tan
Publisher :Gramedia
Publication Date : July 2007
Format : Paperbook
ISBN : 9792230300
Rate :5/5
  - Resensi -
 
Apa yang bisa kita lakukan jika kita "Mencintai orang yang tidak boleh di cintai" ?

Novel ini menceritakan bagaimana perjuangan Sang Cowok (Tatsuya Fujiyama)melupakan apa yang diketahui fakta-fakta tentang dirinya yang berhasil membuat Hatinya hancur,
Tara Dupont sang wanita pun ikut merasakan kehancuran seperti Tatsuya, hubungan mereka berdua saat ini harus dilupakan. HARUS !!

Dalam Novel ini konfliknya terjadi (mungkin) dalam setiap Bab-bab ditengah sampai penghujung terakhir.

Hmm, aku tidak bisa berpikir jika seandainya kisah Cintaku tragis seperti ini, pasti akan berat rasanya seperti tertiban beton dari ketinggian 30 Meter.

Novel ini menjelaskan bahwa cinta itu kuat, tapi Takdir tak akan bisa dirubah.

0 komentar:

Posting Komentar

BloggerIndonesia. Diberdayakan oleh Blogger.